Polisi Akan Tindak Tegas Kerumunan Masyarakat di Tempat Perbelanjaan Saat PSBB
HeadLine.co.id (Jakarta) - Melihat sejumlah pusat perbelanjaan mulai ramai kembali meski penularan virus Corona (COVID-19) masih berlangsung. Polisi memastikan akan bersikap tegas kepada masyarakat yang berkerumun ...











